banner 728x250

Jalin Silaturahmi, Kepala Lapas Kutacane Sambut Kunjungan Silaturahmi Ketua Mahkamah Syari’ah Aceh Tenggara

judul gambar

KUTACANE, mediatransparancy.com – Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas II B Kutacane, Chandra Wiharto menerima kunjungan Silahturahmi Ketua Mahkamah Syari’ah Kutacane. Kunjungan ini bertujuan untuk mempererat hubungan kerja sama antara kedua institusi dalam rangka meningkatkan pelayanan hukum.

Kunjungan disambut langsung oleh Kalapas, Chandra Wiharto dan Pejabat Struktural di Ruang Kerjanya, Rabu, 11 Desember 2024.

judul gambar

Ketua Mahkamah Syari’ah menyampaikan Kegiatan ini adalah untuk mempererat tali silaturahmi antar instansi karena dengan silaturahmi dan saling mengenal diharapkan semoga hubungan kerja sama kedepannya berjalan dengan baik.

Kalapas Kutacane mengatakan bahwa pihaknya pun ingin menjalin tali silaturahmi dengan baik, tentunya dapat bekerjasama dengan baik dalam menyamakan persepsi Visi dan Misinya.

judul gambar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *